Resep makanan ikan percak ayam



Masakan percak ikan ayam-ayam atau ikan rambeu salah satu jenis ikan kue gerong, masakan ini sering diolah masyarakat dibagian pesisir pantai sebagai hidangan lauk pauk bersama keluarga ataupun kerabat.

Bahan :
  • 2 ekor ikan / -+ 1kg.
  • Garam halus 1 sdt.
  • Minyak goreng secukupnya.
  • 500 ml santan.
  • 1 tangkai serai.
  • Cabai merah 5 buah.
  • 6 siung bawang merah.
  • Lengkuas 1 ruas jari.
  • 2 siung bawang putih.
  • Sebutir jeruk nipis/lemon.
  • 1 ruas jari jahe kupas.
  • Kunyit 1 jari.

Langkah :
  • Bersihkan ikan dari sisik keras kedua bagian dan buang bagian isi perut.
  • Haluskan semua bumbu mulai dari bawang, kunyit, jahe, lengkuas dan cabai kemudian tumis dengan 3 sdm minyak sayur hingga harum.
  • Masukan santan disusul serai dan jeruk nipis, masukan juga ikan masak hingga santan mengering.
  • Jika sudah mengering panggang ikan senbentar diatas bara api sambil dioles bumbu sisa masak tadi.
  • Jika sudah sedikit gosong angkat hidangkan dipiring.


Resep yang mungkin kamu sukai :

Comments

Popular posts from this blog

Contoh Sertifikat Praktek Kerja Industri (Prakerin) Terbaru

Promes Kelas 4 Kurikulum 2013 Revisi 2019 (Semester 1 & 2)